Wisata Fauna di Istana Mulia
The picture is coming soon
Assalamu'alaikum Wr Wb.
Selamat datang di halaman "Wisata Fauna di Istana Mulia". Halaman ini menyediakan beberapa binatang peliharaan yang ada di Istana Mulia.
Berikut daftarnya :
1. Kelinci
2. Ayam Goyeng
3. Angsa/Bebek
Selamat membaca artikel kami dan mohon maaf jika ada keterlambatan dalam mengunggah. 🙏🙏🙏
1. Kelinci
The picture is coming soon
Kelinci adalah makhluk mamalia yang imut, beragam jenisnya, tapi rentan hidupnya. 😭😭😭
Berikut kelinci yang ada di Istana Mulia:
Source from
Fauzan Al Anshori (Santri Istana Mulia)
27-Jun-2021
1. Kelinci Bligon
Kelinci Bligon merupakan persilangan antara kelinci australia dan Indonesia. kelinci Bligon ini adalah kelinci jenis kelinci pedaging yang mempunyai berat badan yang bisa lebih 5 kg.
Harga
* Umur: 2 bulan * Umur 5 bulan
Rp60.000-70.000 Rp120.000-150.000
* Usia Dewasa * Sepasang
Rp180.000-230.000 Rp400.000-450.000
• Ciri-ciri kelinci Bligon
1. Badan Panjang 5. Kakinya ada yang panjang
2. Kuping Besar 6. Ada yang berbadan pendek
3. Wajah Lonjong 7. Warna kelinci bermacam-macam
4. Perut Buncit 8. Corak tidak teratur
27-Jun-2021
2. Kelinci Dutch Belanda
The picture is coming soon
Kelinci Dutch Belanda adalah kelinci yang berasal dari Belanda dengan bulu yang pendek dan berat yang cukup ringan.
• Ciri unik kelinci Dutch Belanda
1. Bulunya yang pendek
2. Salah satu jenis kelinci yang berasal dari Belanda
3. Jenis ini memiliki berat mencapai 4-5 pon atau sekitar 1.8 kg dan 2/3 untuk ukuran dewasa.
Ciri khas kelinci Dutch
Bulunya merupakan kombinasi warna putih dengan hitam, abu-abu, atau coklat.
• Jenis kelinci Dutch
1. Kelinci Dutch Tricolor
2. Kelinci Dutch Mini
3. Kelinci Dutch Original
• Karakteristik/Sifat
1. Mudah Dilatih
2. Masa hidup & Menyusui
Hidup dapat mencapai 5-8 tahun, masa menyusui 4-6 minggu.
3. Mudah Kaget
4. Membutuhkan waktu untuk beradaptasi
5. Kelinci yang Manja
• Harga kelinci Dutch Belanda
Usia 1-3 bulan : Usia Dewasa :
Rp150.000 Rp200.000-2.000.000
3. New Zealand
The picture is coming soon
Kelinci New Zealand adalah...
coming soon
4. Netherlands Dwarf
Kelinci Netherland Dwarf adalah...
coming soon
5. Mini Rex
Kelinci Mini Rex adalah...
coming soon
27-Jun-2021
6. Kelinci Lokal
Kelinci Lokal= Bukan hanya kelinci impor, di indonesia pun ada kelinci lokal yang tak kalah cantik dan tak kalah bagus pula. Hewan yang identik dengan telinga panjang dan bulu halus ini ada juga yang berasal dari Indonesia atau biasa disebut kelinci lokal ada beberapa kelinci lokal tetapi yang sudah terkenal adalah kelinci lokal jawa. Ini adalah kelinci lokal yang bisa hidup di iklim tropis, jadi mudah untuk diternakkan.
• Ciri kelinci lokal
1. Corak bulu coklat kehitaman.
2. Bertubuh kecil, tapi saat dewasa lumayan besar.
3. Kelinci Jawa ini bisa hidup mencapai 5-10 tahun.
4. Mampu melahirkan 5-10 anak.
5. Tahan terhadap iklim Indonesia.
6. Tapi kelinci ini rentan mati, oleh karena itu nutrisi nya harus terjaga.
• Harga
* Usia Dewasa * Usia 2-3 bulan
Rp120.000-150.000 Rp25.000-Rp35.000
Ayam Goyeng
Coming soon
Angsa dan Bebek
Coming soon
0 Komentar